Showing posts sorted by relevance for query mengenal-sedikit-media-media-penyebar. Sort by date Show all posts
Showing posts sorted by relevance for query mengenal-sedikit-media-media-penyebar. Sort by date Show all posts

Sunday, February 23, 2020

Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News

Postingan ini bukan postingan misteri, tetapi memecahkan banyak sekali misteri. Saya akan mengajak kalian untuk melihat dua media asing yang mungkin paling bertanggung jawab dalam penyebaran hoax di Indonesia, yaitu pendaratan di bulan adalah palsu dan merupakan hasil rekayasa terencana. Setelah menyadari kalau berita itu adalah berita parodi, kedua media tersebut kemudian meminta maaf kepada pembacanya karena tidak memeriksa kebenaran berita tersebut sebelumnya.

Justin Bieber dan Paedophilia
Berita terakhir dari The Onion yang cukup membuat heboh adalah mengenai Justin Bieber. disini.

Andrew Carlssin - Time Traveler dari tahun 2256
Pada tanggal 16 April 2009, Andrew Carlssin, seorang pria yang mengaku berasal dari tahun 2256. Sebelum saya menulis mengenai Carlssin, saya masuk ke google.co.id dan mengetik nama "Andrew Carlssin". Tidak ada satupun hasil pencarian dari Indonesia yang muncul. Jadi, saya tahu kalau tidak ada satupun blogger Indonesia yang pernah menulis mengenai pria ini. Lalu, saya menulis dan mempostingnya pada tanggal 16 April 2009.

2 hari kemudian, tulisan itu masuk menjadi 10 besar berita top di lintasberita.com. Satu minggu setelah itu, saya kembali masuk ke google.co.id dan mengetik nama itu kembali. Kali ini, saya menemukan lebih dari 20 blog yang berisi kisah mengenai Carlssin. Tulisan itu telah dikopas dimana-mana!

Sekarang, jumlah itu lebih banyak lagi dan yang membuat saya menjadi tidak enak hati adalah banyak yang menganggap kisah itu sebagai kebenaran!

Pada saat itu, saya menulis mengenai Carlssin karena berita itu dimuat di yahoo news. Tetapi masalahnya, yahoo news ternyata mengutipnya dari Weekly World News (WWN).

Saat ini, sensor hoax naga di dalam toples atau pickled dragon. Kisah ini beredar pada Desember 2003 dan disertai dengan sebuah foto.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World NewsDisebutkan kalau seorang pria bernama David Hart dari Inggris memiliki bayi naga yang diawetkan di dalam toples di dalam garasi mobilnya di Oxfordshire. Namun, kisah tersebut ternyata cuma hoax karena bayi naga itu sebenarnya adalah sebuah model yang digunakan oleh BBC untuk membuat film dokumenter "Walking with Dinosaurus".

Patung Malaikat berusia 200.000 tahun di bulan
Kisah hoax lain yang bersumber dari WWN adalah penemuan patung malaikat yang berusia 200.000 tahun di bulan. Bahkan WWN menyertakannya dengan sebuah foto. Jangan heran karena WWN juga membuat foto-foto hoax untuk mendukung beritanya.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News
Mengapa kita mempercayai berita ini, Padahal bukan national geographic yang memberitakannya?

Bukankah aneh jika sebuah media parodi yang memberitakan penemuan spektakuler seperti ini? Mengapa media besar yang lain tidak memberitakannya?

Ataukah kita mengira pemerintah Amerika telah berkonspirasi meminta semua media besar untuk menutupi penemuan ini dan Weekly World News menjadi satu-satunya media pemberani yang tidak bisa dibungkam?

Ingat, sumber utama sangat penting untuk menilai kebenaran sebuah berita. Kisah penemuan patung malaikat yang berusia 200.000 tahun itu sesungguhnya adalah berita lama yang diambil dari majalah WWN edisi Mei 1995.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World NewsMasihkah kalian mempercayainya?

Bahkan ada berita lain yang lebih mengada-ngada dari WWN berkaitan dengan penemuan artefak misterius di bulan, yaitu penemuan janin bayi berusia 200.000 tahun (usianya sama dengan patung malaikat itu). Berita ini dimuat pada edisi februari 1993.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World NewsSemakin mengada-ngada?

Tunggu, ada lagi. Lihat contoh-contoh berita lain yang diangkat oleh WWN.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News
 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News
Setelah melihat judul-judul majalah itu, kita akan semakin tertawa geli karena tagline majalah WWN adalah: The world's only reliable newspaper.

What a great sense of humor!

Megan Fox adalah Pria
Ini cuma intermezzo. Tidak ada hubungan dengan misteri. Saya memasukkan kisah ini karena saya menemukan berita ini beredar cukup luas di internet.

Megan Fox, pemeran wanita utama di film Transformer, pernah berkata dengan nada sarkastis kalau ia terlihat seperti pria. Orang-orang mulai berbisik-bisik, lalu masuklah WWN di saat yang tepat seperti ini.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News
Kemudian mereka menurunkan berita kalau Megan Fox memang seorang pria yang dulunya bernama Mitchell Fox. Berita ini segera menyebar seperti jamur di musim hujan dan banyak yang menganggapnya sebagai berita yang benar.

Tetapi, ini juga hoax. Megan Fox is not a man!

Jadi, bagi para pria, kalian bisa bernafas lega sekarang.

Cina akan meledakkan bulan
Saya pernah mendapat email dari pembaca yang meminta saya untuk menyelidiki kisah ini. Menurut kisah yang beredar, pemerintah Cina sedang merencanakan untuk menyingkirkan bulan dengan cara meledakkannya dengan nuklir. Tujuannya supaya bisa mengendalikan cuaca.

Bayangkan betapa konyolnya berita ini! Bulan mau disingkirkan? Kalau bulan disingkirkan, siapa yang akan membantu menerangi malam di bumi?

Saya cukup heran karena berita ini bisa tersebar luas dan dianggap serius. Soalnya, tidak ada satupun media utama yang memberitakan soal ini.

Tunggu...ehem, ternyata ada satu media utama yang memberitakannya, yaitu kompas.com.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News
Lihat sumbernya.

 tetapi memecahkan banyak sekali misteri Mengenal sedikit media-media penyebar hoax - The Onion dan Weekly World News
Ternyata sumber berita ini berasal dari WWN!

Kompas dengan sukses turut menyebar hoax ini sehingga kemudian dibahas di forum-forum dan dicopy paste ke banyak blog.

Hebatnya Weekly World News!

Lain kali, jika kalian menemukan sebuah berita yang spektakuler dan sukar untuk dipercaya dan sumber utamanya adalah The Onion atau Weekly World News, anggaplah berita itu hanya sebagai hiburan. Jangan dianggap serius.

Jika kalian ingin melihat berita-berita yang ditampilkan oleh The Onion dan Weekly World News, kalian bisa mengunjungi situs mereka.

(wikipedia, wikipedia)


Sumber http://www.enigmablogger.com/

Saturday, February 22, 2020

Hoax Dari Natgeo Indonesia, Memberitakan Bahwa Titanic Kemungkinan Ditenggelamkan Oleh Alien Dengan Sinar Laser

Mengejutkan! nationalgeographic.co.id melaporkan penemuan terbaru bahwa kapal raksasa Titanic ternyata ditenggelamkan oleh alien dengan menggunakan sinar laser!
Titanic sudah tenggelam. Dan sekarang menyusul mengikutinya National Geographic Indonesia. 
Saya masih ingat saat-saat indah ketika membaca berita-berita pengetahuan dari situs national geographic. Foto-foto yang indah, penemuan-penemuan yang membuka mata dan rasanya masih belum lama ketika memposting sebuah topik dengan sumber situs National Geographic merupakan tanda sebuah kredibilitas.
Era tersebut mungkin sudah berakhir. Paling tidak untuk situs NatGeo Indonesia ketika mereka menurunkan Weekly World News, majalah yang berspesialisasi di topik olok-olok telah memuat berita tersebut, Titanic ditenggelamkan oleh Alien dengan menggunakan sinar Laser


Ketika Weekly World News memasuki era digital, selera humor mereka tidak ikut berubah.


Contohnya adalah artikel yang ditulis oleh Erik Van Datiken di atas... sekali lagi, Erik Van Datiken, bukan Erich Von Daniken, penulis buku "Chariots of the Gods".
Kisah ini melompat keluar dari dalam lembaran sebuah majalah olok-olok, melompat masuk ke dalam sebuah situs UFO yang kemudian menemukan tempat abadinya di situs berita Indonesia yang hidup dari reporter yang hanya mengutip sana-sini tanpa berusaha menilai kredibilitas berita. 

NatGeo Indonesia dalam ketidakpeduliannya segera mengambil kisah ini dan membawanya lari.
Mungkin terinspirasi oleh Weekly World News, Situs Ufosee.com memposting berita dengan judul yang sama dengan weekly World News dan isi tulisan yang sama persis dengan yang dimuat oleh NatGeo Indonesia. Situs ini adalah satu-satunya situs asing yang memuat kisah dengan kalimat yang sama dengan NatGeo Indonesia.

Dari Ufosee.com, kisah tersebut diambil oleh erabaru.net (versi Indonesia dari the epoch times) pada tanggal 27 mei 2015 dan kemudian diteruskan oleh Intisari online pada tanggal 30 Mei 2015 yang kemudian diteruskan NatGeo Indonesia pada hari ini.


Dari kedua situs inilah, NatGeo indonesia mengambil kisah tersebut. 


Saya bertanya-tanya, apakah mengutip berita sains dari National Geographic Amerika telah menjadi terlalu mainstream bagi para wartawan Natgeo Indonesia sehingga mereka merasa harus mengutipnya dari situs lain yang tidak berkaitan dengan sains? 

Baca Juga:

Dua Korban Titanic Ditemukan Selamat Karena Lorong Waktu - Klarifikasi

Mengenal Sedikit Media-Media Penyebar Hoax - The Onion dan Weekly World News

 

Sumber http://www.enigmablogger.com/

Thursday, February 20, 2020

Hoax Dari Natgeo Indonesia, Memberitakan Bahwa Titanic Kemungkinan Ditenggelamkan Oleh Alien Dengan Sinar Laser

Mengejutkan! nationalgeographic.co.id melaporkan penemuan terbaru bahwa kapal raksasa Titanic ternyata ditenggelamkan oleh alien dengan menggunakan sinar laser!
Titanic sudah tenggelam. Dan sekarang menyusul mengikutinya National Geographic Indonesia. 
Saya masih ingat saat-saat indah ketika membaca berita-berita pengetahuan dari situs national geographic. Foto-foto yang indah, penemuan-penemuan yang membuka mata dan rasanya masih belum lama ketika memposting sebuah topik dengan sumber situs National Geographic merupakan tanda sebuah kredibilitas.
Era tersebut mungkin sudah berakhir. Paling tidak untuk situs NatGeo Indonesia ketika mereka menurunkan Weekly World News, majalah yang berspesialisasi di topik olok-olok telah memuat berita tersebut, Titanic ditenggelamkan oleh Alien dengan menggunakan sinar Laser


Ketika Weekly World News memasuki era digital, selera humor mereka tidak ikut berubah.


Contohnya adalah artikel yang ditulis oleh Erik Van Datiken di atas... sekali lagi, Erik Van Datiken, bukan Erich Von Daniken, penulis buku "Chariots of the Gods".
Kisah ini melompat keluar dari dalam lembaran sebuah majalah olok-olok, melompat masuk ke dalam sebuah situs UFO yang kemudian menemukan tempat abadinya di situs berita Indonesia yang hidup dari reporter yang hanya mengutip sana-sini tanpa berusaha menilai kredibilitas berita. 

NatGeo Indonesia dalam ketidakpeduliannya segera mengambil kisah ini dan membawanya lari.
Mungkin terinspirasi oleh Weekly World News, Situs Ufosee.com memposting berita dengan judul yang sama dengan weekly World News dan isi tulisan yang sama persis dengan yang dimuat oleh NatGeo Indonesia. Situs ini adalah satu-satunya situs asing yang memuat kisah dengan kalimat yang sama dengan NatGeo Indonesia.

Dari Ufosee.com, kisah tersebut diambil oleh erabaru.net (versi Indonesia dari the epoch times) pada tanggal 27 mei 2015 dan kemudian diteruskan oleh Intisari online pada tanggal 30 Mei 2015 yang kemudian diteruskan NatGeo Indonesia pada hari ini.


Dari kedua situs inilah, NatGeo indonesia mengambil kisah tersebut. 


Saya bertanya-tanya, apakah mengutip berita sains dari National Geographic Amerika telah menjadi terlalu mainstream bagi para wartawan Natgeo Indonesia sehingga mereka merasa harus mengutipnya dari situs lain yang tidak berkaitan dengan sains? 

Baca Juga:

Dua Korban Titanic Ditemukan Selamat Karena Lorong Waktu - Klarifikasi

Mengenal Sedikit Media-Media Penyebar Hoax - The Onion dan Weekly World News

 

Sumber http://www.enigmablogger.com/

iklan

 

Copyright © Aneh Di Dunia. All rights reserved. Template by CB Blogger & Templateism.com